Image of Kekasihku: Setelah Pernikahan

Text

Kekasihku: Setelah Pernikahan



Dua pasang suami istri, satu dari Malaysia dan satu dari Singapura, bergabung untuk menulis buku ini. Hasilnya adalah sebuah buku yang indah, jujur dan sesuai dengan keadaan yang sebenarnya terjadi di kalangan Kristen Asia.
Mereka membahas mengenai kehidupan dan pandangan mengenai seks di antara kaum muda Kristen sebelum dan sesudah menikah, kesulitan dan persoalan dalam rumah tangga serta hubungan dengan ipar dan mertua.
Buku ini bukan buku ilmiah yang njlimet, yang memusingkan pembacanya. Banyak cuplikan dari kasus-kasus yang mereka alami dalam tugas sehari-hari dengan muda-mudi Kristen Asia.
Nasihat dan tindakan yang mereka anjurkan, sangat simpatik untuk diikuti oleh para pembacanya. Semua masalah dibahas dari segi Alkitab maupun dari segi pandangan hidup orang Asia.


Ketersediaan

I08583-C1I08583My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I08583
Penerbit Lembaga Literatur Baptis : Bandung.,
Deskripsi Fisik
12 x 18 cm / 133 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
249 / TEK / k
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini