Image of Militer Dan Politik Kekerasan Orde Baru: Soeharto Di Belakang Peristiwa 27 Juli?

Text

Militer Dan Politik Kekerasan Orde Baru: Soeharto Di Belakang Peristiwa 27 Juli?



Siapa sih Sebenarnya Dalang Kekacauan yang Mengobok-obok Negeri Tercinta Ini?
Lewat riset panjang yang hebat dan temuan lapangan yang cemerlang, buku ini berupaya mengungkap akar sejarah penuh kontroversi, yang menyimpan stigma kekerasan yang melibatkan "aktor-aktor otoriter" militer Orde Baru.
Didukung oleh data yang akurat dan opini-opini dari sumber terpercaya, buku ini menyuguhkan ke hadapan pembaca bagaimana kekerasan -- atas nama stabilitas dan pembangunan -- telah dibangun oleh negara dan bagaimana perlawanan rakyat, ternyata, tidak pernah mati.


Ketersediaan

I29205-C1I29205My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I29205
Penerbit Mizan : Bandung.,
Deskripsi Fisik
15,5 x 23 cm / 303 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794332798
Klasifikasi
351.996 / BHA / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini