Image of Pitutur Adi Luhur: Ajaran Moral Dan Filosofi Hidup Orang Jawa

Text

Pitutur Adi Luhur: Ajaran Moral Dan Filosofi Hidup Orang Jawa



Dalam masyarakat kerap beredar sebuah wacana. Konon, menurut wacana itu, orang Jawa dinilai tergolong suku bangsa yang memiliki budaya yang tinggi. Salah satu ujudnya adalah dimilikinya seperangkat nilai filosofis yang luhur, yang terbesar dalam segala aspek kehidupannya.
Nilai-nilai filosofis itu terbesar dalam berbagai ungkapan lisan. Sayang, zaman sekarang tidak banyak orang yang mengetahui ungkapan-ungkapan yang mengandung ajaran leluhur itu. Terlebih para kaum muda, tak terkecuali kaum muda Jawa. Penulis buku ini mencoba merekam berbagai ungkapan lisan itu, serta menyuguhkannya dalam bentuk literer dengan harapan bisa menjadi dokumen yang berharga. Lantas, barangkali bisa menjadi rujukan, kajian, pembanding, atau sumber ajaran pada zaman kini, atau penggugah jiwa, tatkala nilai-nilai yang ditawarkan zaman sekarang, yang bernuansakan materialistis dan hedonistis, dirasa dangkal, sehingga hanya bisa membuat hati menjadi semakin gersang.


Ketersediaan

I13556-C1I13556My LibraryTersedia
I13556-C2I13556My LibraryTersedia
I13556-C3I13556My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I13556
Penerbit Yayasan Pustaka Nusatama : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 21 cm / 573 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9797194957
Klasifikasi
181.16 / TAR / p
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Disempurnakan
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini