Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Ensiklopedi Perjanjian Baru
P. Xavier Leon-Dufour, SJ dilahirkan di Paris tahun 1912. Menjadi profesor Kitab Suci di fakultas teologi d’Enghien dari tahun 1948 sampai 1957, kemudian mengajar di Lyon-Fourviere. Beliau menjadi penasehat Komisi Kepausan dalam bidang Kitab Suci. Karya-karyanya : Concordance des Evangiles synoptiques, 1956; Etudes d Evangile, 1965; Les evangiles et I histoire de Jesus, 1963; Vocabulaire de theologie biblique, 1962 dan sejumlah karangan ilmiah dalam berbagai majalah. Bukunya Ensiklopedi Perjanjian Baru menyajikan informasi lengkap berkaitan dengan nama, istilah, ungkapan dan latar belakang Perjanjian Baru. Kecuali kaya akan referensi yang memudahkan pemakai mencari acuan pada Kitab Suci atau entri yang terkait, buku ini juga memperhatikan hasil-hasil penyelidikan, penggalian mutahir dalam bidang Kitab Suci. Dan bagi mereka yang tidak puas dengan terjemahan atau pengungkapan salah satu istilah, pengarang menyediakan kata aslinya dalam bahasa Yunani. Buku ini tidak hanya bermanfaat bagi para mahasiswa teologi dan kateketik, tetapi juga bagi pemuka umat bahkan peminat biasa yang akan terbantu dalam membaca dan memahami Perjanjian Baru.
Ketersediaan
I23999-C2 | I23999 | My Library | Tersedia |
I23999-C3 | I23999 | My Library | Tersedia |
I23999-C1 | I23999 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I23999
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 1990 |
Deskripsi Fisik |
12 x 20 cm / 684 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9794130079
|
Klasifikasi |
225.03 / LEO / e
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain