Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
The Anatomy Of Buzz: Kiat Pemasaran Dari Mulut Ke Mulut
Dalam The Anatomy of Buzz, mantan VP pemasaran Emanuel Rosen menunjukkan secara gamblang produk-produk dan jasa-jasa layanan yang dapat memanfaatkan desas-desus secara optimal, dan menawarkan strategi jitu untuk menciptakan dan mempertahankan kampanye pemasaran mulut ke mulut yang efektif. Berdasarkan wawancara dengan lebih dari 150 eksekutif, pemimpin pemasaran, dan peneliti yang telah berhasil membangun desas-desus (buzz) untuk merek-merek besar, Rosen menggambarkan tip dan trik menarik perhatian pengguna pertama yang sangat berpengaruh dan para penggerak tren yang "besar mulut". Ia juga mendiskusikan teknik-teknik yang telah terbukti berhasil dalam merangsang penjualan dari pelanggan-ke-pelanggan.
Desas desus meminyaki ban berjalan raksasa dari kultur dan hubungan sosial. Dengan the anatomy of buzz, para pemimpin bisnis sekarang memiliki apa yang mereka butuhkan untuk menyiarkan informasi dan membangkitkan gairah akan suatu produk dan jasa, atau meluncurkan produk baru ke stratosfer.
Ketersediaan
I19595-C1 | I19595 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I19595
|
Penerbit | Elex Media Komputindo PT. : Jakarta., 2004 |
Deskripsi Fisik |
15 x 23 cm / 342 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979205412X
|
Klasifikasi |
658 / ROS / t
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain