Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Dendang Bakti: Inkulturasi Teologi Dalam Budaya Batak
Telah banyak buku yang membahas agama tradisional Batak, mulai dari yang paling sederhana sampai yang paling serius mengadakan penelitian pada berbagai pustaka dan peninggalan kuno. Penulis adalah seorang Uskup dan pernah menghidupi agama tradisional Batak, sehingga buku ini istimewa. Dan berbeda dengan peneliti dan penulis lain, di mana penulis justru menemukan bahwa Batak mengakui hanya satu Allah. Buku ini disajikan dalam gaya sanjak empat baris yang indah, menyajikan berbagai pengetahuan penting tentang agama tradisional Batak. Sangat cocok sebagai jembatan dialog antar agama tradisional dan modern, dan sangat berguna bagi kaum rohaniawan, mahasiswa, pemerhati batakologi, dan tentu saja setiap orang Batak yang ingin mengetahui sejarah agama nenek moyangnya.
Ketersediaan
I06589-C1 | I06589 | My Library | Tersedia |
I06589-C2 | I06589 | My Library | Tersedia |
I06589-C3 | I06589 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I06589
|
Penerbit | Bina Media Perintis : Medan., 2004 |
Deskripsi Fisik |
15 x 23 cm / 453 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9793367601
|
Klasifikasi |
230 / SIN / d
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain