Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Santo Juan Diego Dan Santa Perawan Maria Guadalupe
Santo Juan Diego adalah orang yang amat sederhana. Ia lahir tahun 1474 di desa Cuauhtitlan dekat gerbang kota Meksiko. Sejak dibaptis ia taat berdoa dan mengikuti pelajaran katekismus. Karena ketaatannya dan kepolosannya, Perwan Maria memilih Juan Diego menjadi dutanya, duta untuk menceritakan mukjizat-mukjizat penampakan Perawan Maria kepada Uskup Zumarraga.
Buku ini mengisahkan penampakan Perawan Maria kepada Juan Diego. Misteri penampakan Maria ini membuat banyak orang percaya akan kebesaran Tuhan. Dan Sejak itu banyak orang Indian menganut agama Kristen.
Ketersediaan
I08702-C1 | I08702 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
Seri Orang Kudus untuk Kaum Muda
|
---|---|
No. Panggil |
I08702
|
Penerbit | Bina Media Perintis : Medan., 2004 |
Deskripsi Fisik |
12,5 x 18,5 cm / 112 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9793367628
|
Klasifikasi |
235.2 / NOB / s
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain