Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Vita Brevis: Sebuah Gugatan Dari Cinta
Pengakuan Floria sendiri ini tentu bisa menimbulkan akibat pada kebenaran yang selama ini ditulis tentang dirinya. Bahkan, pasti punya akibat pada cara kita melihat Agustinus, Monica ibunya, dan hal-hal lain berkaitan dengan hubungan mereka berdua. Yang menarik, Floria tidak hanya berbicara tentang kisah hidup mereka berdua, melainkan juga berdebat tentang pandangan hidup Agustinus setelah dia menjadi seorang Kristen.
Membaca Vita Brevis tentunya akan menimbulkan pertanyaan besar di benak pembacanya, benarkah surat-surat Floria ini asli? Pembicaraan tentang orang suci memang selalu mengundang penasaran. Namun terlepas dari benar tidaknya buku ini berisi surat-surat Floria pada Santo Agustinus, yang pasti Vita Brevis akan membuat pembaca memandang Santo Agustinus dengan pandangan baru dan buku ini juga mencoba menyingkap sisi sejarah kelabu seorang santo yang selama ini sering ditutup-tutupi demi menjaga kesuciannya.
Ketersediaan
I22629-C1 | I22629 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I22629
|
Penerbit | Jalasutra : Yogyakarta., 2009 |
Deskripsi Fisik |
12 x 19 cm / 154 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9793684267
|
Klasifikasi |
839.82 / GAA / v
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain