Image of Sekularisasi Dalam Polemik

Text

Sekularisasi Dalam Polemik



Benarkah isu sekularisasi dan sekularisme yang dilontarkan Nurcholish Madjid pada dasawarsa 1970-an antagonis terhadap islam ataukah masih harus diperdebatkan kemmbali di kalangan cendekiawan muslim? Mungkinkah tercapai sintesis antara pandangan kaum konservatif yang secara tegas menolaknya dan kaum reformis, yang kendati menolak sekularisme sebagai satu paham tertutup, menerima sekularisasi yang merujuk kepengertian pembebasan masyarakat dari kehidupan magis dan takhyul?


Ketersediaan

I04054-C1I04054My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I04054
Penerbit Pustaka Utama Grafiti : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14,5 x 21 cm / 275 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794442287
Klasifikasi
211.6 / PAR / s
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini