Image of Tes Potensi Akademik (TPA): Siap Materi, Ubah Persepsi, Senang Di Hati, Fokus & Konsentrasi

Text

Tes Potensi Akademik (TPA): Siap Materi, Ubah Persepsi, Senang Di Hati, Fokus & Konsentrasi



Masih banyak orang menganggap Tes Potensi Akademik maupun Tes Kemampuan Umum merupakan hal yang sulit di pahami dan dikerjakan. Padahal, jalan keluarnya cukup mudah, yaitu banyak berlatih mengerjakan soal TPA. Oleh karena itu, buku Tes potensi akademik (TPA) menyediakan sarana latihan berupa beragam soal TPA serta kunci jawabannya. Buku ini meliputi tes verbal, bilangan, logika, dan gambar. Buku ini memang ditujukan bagi anda para pencari pekerja, baik calon PNS, Pegawai BUMN, maupun pegawai swasta. Selamat berlatih.


Ketersediaan

I35210-C1I35210My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I35210
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
16 x 23 cm / 110 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9797633721
Klasifikasi
153.93 / SUL / t
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini