Image of Bacaan Terpilih Tentang Total Quality Management

Text

Bacaan Terpilih Tentang Total Quality Management



Pada era informasi, pimpinan dan manajer organisasi harus menghadapi corporate olympics yang semakin kompleks karena untuk kelangsungan hidup dan perkembangannya, organisasi harus memiliki keunggulan daya saing. Total Quality Management (TQM) merupakan penerapan metode kuantitatif dan pengetahuan kemanusiaan untuk memperbaiki material dan jasa yang menjadi masukan organisasi, memperbaiki semua proses yang penting dalam organisasi, dan memperbaiki upaya guna memenuhi kebutuhan pemakai produk dan jasa pada masa kini dan akan datang. TQM merupakan pendekatan yang harus dilaksanakan oleh organisasi masa kini untuk memperbaiki kualitas produknya, menekan biaya produksi, dan meningkatkan produktifitasnya. Pada edisi ini, dikembangkan upaya implementasi perpaduan "bagaimana TQM bekerja" dan "bagaimana membuat TQM bekerja". Bacaan terpilih tentang TQM ini disusun untuk membahas dua pokok tersebut sebagai dua persoalan mendasar, melalui alur pemikiran yang mudah diikuti.


Ketersediaan

I19846-C1I19846My LibraryTersedia
I19846-C2I19846My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I19846
Penerbit Yayasan Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
16 x 23 cm / 220 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9795335847
Klasifikasi
658.5 / HAR / b
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini