Image of Perkawinan Antaragama: Tinjauan Islam

Text

Perkawinan Antaragama: Tinjauan Islam



Perkawinan adalah suatu ikatan yang sangat dalam dan kuat yang menghubungkan antara dua anak manusia. Ikatan ini meliputi saling memenuhi hak dan kewajiban antara dua insan itu. Karenanya, harus ada kesatuan dan pertemuan antara dua hati di dalam satu simpul yang tidak akan mudah lepas terurai. Untuk menyatukan hati, maka terlebih dahulu harus didasarkan pad suatu akidah yang sama. Akidah dalam Islam merupakan sesuatu yang sangat dalam dan universal dalam memenuhi kebutuhan jiwa manusia seacara hakiki, mempengaruhi dan menggerakkan perasaan, yang akan membentuk tabiat, emosi dan menentukan jalan kehidupan baginya.


Ketersediaan

I24095-C1I24095My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I24095
Penerbit Risalah Gusti : Surabaya.,
Deskripsi Fisik
11 x 18 cm / 99 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979556016
Klasifikasi
291.178.358 / JAB / p
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini