Image of Kecakapan Hidup Pada Anak: Bagaimana Mengajarkannya

Text

Kecakapan Hidup Pada Anak: Bagaimana Mengajarkannya



Kecakapan hidup pada anak menyadarkan para orang tua, betapa penting peran mereka sebagai guru bagi anak-anak mereka. Buku ini membantu orang tua mengajarkan kecakapan-kecakapan khusus yang mereka inginkan kepada anak. Buku ini juga menunjukkan cara-cara yang sistematis dan praktis. Semua langkah disarankan dapat dilaksanakan sesuai dengan situasi dan kondisi anak. kecakapan-kecakapan utama yang disajikan antara lain agar anak-anak menyukai diri sendiri, memiliki harga diri, berkeyakinan dan berpikir secara realistis, penuh tanggung jawab, memiliki nilai religius dan moral.


Ketersediaan

I02109-C1I02109My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I02109
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
15 x 21 cm / 116 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
153.42 / OLE / k
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini