Image of Leo The African

Text

Leo The African



Novel Leo The African ini ditulis berdasarkan kisah nyata kehidupan Hasan Al-Wazzan, petualang dan penulis yang hidup di abad keenam belas, serta lebih dikenal sebagai Leo Africanus atau Singa Afrika. Dimulai dari masa kecilnya di kota Fez, yang ditinggalkannya karena kabur dari Inkuisisi Kristen, dia melakukan perjalanan ke Timur sebagai pedagang dan mengalami berbagai macam kejadian. Perjalanannya diwarnai oleh kerumitan-kerumitan situasi dunia yang sedang mengalami pergolakan religius saat itu. Dalam pengisahan kembali terhadap pengalaman pengalaman luar biasa yang dialami sang Singa Afrika ini, Amin Maalouf menyuguhkan kepada pembaca sebuah sketsa yang sangat memikat tentang donia Laut Tengah lima abad yang silam kejatuhan kota Granada, penyerbuan bangsa Turki Ottoman ke Mesir, suasana Roma di bawah dinasti Medici, semuanya diramu menjadi sebuah latar belakang dengan warna-warna yang spektakuler bagi pengalaman-pengalaman Hasan yang tidak kalah menakjubkannya. Dengan alur pengisahan yang gamblang dan memikat, Leo The African adalah karya terbaik yang dihasilkan imajinasi penulis pemenang berbagai penghargaan ini.


Ketersediaan

I09759-C1I09759My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I09759
Penerbit Bentang : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
13 x 20,5 cm / 605 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9793062363
Klasifikasi
843 / MAA / l
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini