Image of Dasar-Dasar Ilmu Perpustakaan Dan Informasi

Text

Dasar-Dasar Ilmu Perpustakaan Dan Informasi



Kehadiran sebuah buku yang menyajikan secara komprehensif dalam bidang perpustakaan dan informasi-khususnya yang berbahasa Indonesia-sudah cukup lama diharapkan oleh khalayak. Buku ini disusun untuk mencoba menjawab atas harapan itu. Meskipun pembahasannya tidak terlalu detail, tetapi terdapat wacana dan paradigma baru, yang itu sulit dicari dalam buku-buku yang lain. Bukan saja cakupannya yang luas, penyajiannya pun tampak berbeda dengan buku-buku yang sudah ada selama ini. Dalam pembahasannya mencoba memadukan antara teoretis dan praktis. Hal-hal yang dibahasnya sangat luas dari pengadaan, pengolahan koleksi, penyebaran informasi, manajemen perpustakan, hingga masalah teknologi informasi yang saat ini sedang menjadi primadona dalam bidang perpustakaan dan informasi. Semoga buku ini menjadi acuan dan memperkaya khazanah dalam bidang perpustakaan.


Ketersediaan

I00921-C2I00921My LibraryTersedia
I00921-C1I00921My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I00921
Penerbit Jurusan Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Adab IAIN Suanan Kalijaga : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
15 x 23,5 cm / 464 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9798548019
Klasifikasi
025.4 / SEP / d
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini