Image of Mencintai Santo Yusuf: Renungan Dan Aneka Devosi

Text

Mencintai Santo Yusuf: Renungan Dan Aneka Devosi



Buku ini menyibak Santo Yusuf, yang belum banyak kita ketahui, dengan penelusuran “tiga dalam satu”: studi Alkitab, arkeologi, dan sejarah. Buku ini menjawab aneka pertanyaan: “Apa artinya Santo Yusuf disebut sebagai pria yang tulus? Bagaimana seharusnya kita memahami pekerjaannya sebagai ‘tukang kayu’? Apa perannya dalam pendidikan Yesus? Apa kata sumber di luar Alkitab mengenai akhir hidupnya?” Buku ini juga menyajikan aneka doa devosi, antara lain: Salam Yusuf, Rosario, dan Novena Santo Yusuf.


Ketersediaan

I35020-C1I35020My LibraryTersedia
I35020-C2I35020My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I35020
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
12,5 x 19 cm / 80 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792160871
Klasifikasi
232.9 / TIM / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini