Image of Mukjizat Dalam Hidup: Sungguhkah Terjadi?

Text

Mukjizat Dalam Hidup: Sungguhkah Terjadi?



Banyak orang percaya bahwa mukjizat merupakan suatu kejadian yang sangat luar biasa dan sangat jarang terjadi, kalau mungkin terjadi, dalam hidup seseorang. Dan apabila terjadi, maka kejadian itu harus merupakan suatu kejadian yang sangat dramatis dan nyata. Tetapi Pater John Campoli, justru menegaskan bahwa mukjizat itu tidak disadari kejadiannya.
Untuk dapat menyaksikan mukjizat-mukjizat, kita harus mempertajam visi dan melatih diri kita untuk memberikan perhatian yang secukupnya terhadap hal-hal kecil dalam hidup kita setiap saat. Memang benar bahwa beberapa mukjizat melibatkan penyembuhan secara fisik. Tetapi sebagian terbesar adalah berupa anugerah; anugerah yang membawa penyembuhan rohani ataupun anugerah yang mendatangkan pengharapan. Mukjizat yang terbesar dalam hidup kita adalah pemberian cinta Allah yang terus-menerus kepada manusia. Sekali kita menyadari dan menyambut cinta itu, maka setiap hari hidup kita menjadi suatu mukjizat.
Tujuan Pater John Campoli menulis buku ini adalah untuk membantu kita menyadari kekuatan dan pengaruh mukjizat-mukjizat dalam hidup kita sendiri. Dalam buku ini ia menganjurkan secara singkat, tepat dan jelas cara-cara kita melihat, menemukan dan merasakan penyembuhan yang terus-menerus dari cinta Allah dalam detik-detik hidup kita.


Ketersediaan

I33913-C1I33913My LibraryTersedia
I33913-C2I33913My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I33913
Penerbit Obor : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 21 cm / 58 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9795650416
Klasifikasi
248.4 / CAM / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini