Image of Descartes, Spinoza & Berkeley: Menguak Tabir Pemikiran Filsafat Rasionalisme Dan Empirisme

Text

Descartes, Spinoza & Berkeley: Menguak Tabir Pemikiran Filsafat Rasionalisme Dan Empirisme



Bacaan tentang bagaimana proses pemikiran filsafat selalu menjadi hal yang menarik untuk dibaca bagi sebagian orang. Dengan kata lain, dapat dilihat bagaimana ilmu filsafat itu berkembang. Filsafat dikatakan merupakan ilmu dari segala ilmu yang ada, sebab filsafat merupakan pertanyaan tentang keberadaan.
Buku ini menelisik bagaimana pemikiran filsafat dari tiga tokoh yang diambil yaitu Descartes, Spinoza, dan Berkeley. Dengan mengambil inti dari pemikiran mereka, buku ini menarik untuk yang ingin mempelajari inti filsafat dasar dari ketiga tokoh di atas tadi.


Ketersediaan

I33867-C1I33867My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I33867
Penerbit Sociality : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 20 cm / 144 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786025469732
Klasifikasi
190 / HAD / d
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini