Image of Eksipien Dalam Sediaan Farmasi: Karakterisasi Dan Aplikasi

Text

Eksipien Dalam Sediaan Farmasi: Karakterisasi Dan Aplikasi



Eksipien adalah zat tambahan yang tidak punya efek terapi dalam sediaan farmasi. Sediaan farmasi yang dimaksudkan di sini adalah sediaan obat, kosmetik, dan obat tradisional/obat bahan alami. Secara umum eksipien dapat dibedakan berdasarkan bentuk sediaannya, sediaan padat, cair, dan setengah padat. Selain dari itu dibedakan pula eksipien utama dan pembantu seperti penambah rasa, warna, dan bahan stabil. Buku ini membahas secara lengkap kegunaan suatu eksipien berdasarkan fungsinya dalam sediaan.
Pengetahuan tentang eksipien merupakan bagian dari ilmu farmasetik, yaitu ilmu pengetahuan yang sangat diperlukan oleh tenaga kesehatan di bidang farmasi, khususnya dalam membuat suatu formula sediaan farmasi yang menggunakan zat aktif, baik dari bahan sintetis maupun alami. Dengan kemajuan IPTEK Farmasi, eksipien pun semakin berkembang, hal itu dapat dilihat betapa banyaknya jenis eksipien yang ditawarkan untuk satu jenis sediaan farmasi.
Buku ini penting bagi siapa pun yang bergerak di rumpun ilmu kesehatan, berkecimpung di bidang industri obat, obat tradisional, nutrasetika, dan kosmetika.


Ketersediaan

I31297-C1I31297My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I31297
Penerbit Dian Rakyat : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
15 x 23 cm / 334 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789790784765
Klasifikasi
615.015.30 / ANW / e
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini