Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Namaku Lazarus: Merangkul Bisikan Kerahiman
Ini adalah kisah Lazarus. Ini adalah kisah tempat kita semua mungkin bisa secara jelas bercermin. Ini adalah kisah hidup, mati, dan bangkit. Ini adalah kisah keberhasilan dan kejatuhan yang memalukan. Ini juga adalah kisah yang mengejutkan. Ini adalah kisah tentang kita manusia yang tidak lagi bisa menulis kisah hidup seperti kita impikan sebelumnya. Ini adalah kisah kita manusia yang harus menyerahkan pena kehidupan kepada Sang Penulis Agung. Kegagalan dan aib bukanlah bab terakhir dari kisah hidup. Tuhan kembali memegang pena. Ia masih menulis kisah itu. Entah rangkaian kata seperti apa yang sedang ditulis. Entah siapa yang akan mampu membaca dan memahaminya. Entah sampai kapan.
Ketersediaan
I17767-C1 | I17767 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I17767
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 2016 |
Deskripsi Fisik |
12,5 x 19 cm / 207 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789792146448
|
Klasifikasi |
248.4 / SHI / n
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain