Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Theresia Dari Lisieux: Jalan Kecil Menuju Kesucian
Seri ini menawarkan kepada Anda suatu kesempatan untuk berziarah bersama dengan para tokoh religius pilihan sepanjang sejarah. Ziarah ini akan membuat Anda semakin mengenal sang tokoh dan
dengannya Anda pun akan semakin mengenal apa makna hidup ini.
HIDUP SUCI . . apa yang terlintas dalam benak Anda terkait dengan hal itu? Suatu pemenuhan hukum dan aturan tanpa cacat? Itu berarti suatu prestasi pribadi sebagai bukti betapa kuatnya watak kita? Tetapi, siapa yang mampu menjalani hidup yang demikian? Theresia dari Lisieux mengajak Anda untuk menempuh jalan kecil: jalan cinta kasih. Tentu tidak sekadar kata-kata indah, tetapi aksi nyata dan konkret; tidak dalam hal-hal besar, tetapi dalam hal-hal kecil sederhana dalam
kehidupan biasa sehari-hari: mendengarkan teman yang ingin berbagi cerita, menemani yang kesepian, menuangkan air minum saat makan bersama, mendoakan orang lain, dan masih banyak lagi. Itulah jalan kecil yang ditunjukkan Theresia dari Lisieux, dan itulah yang mengantarnya pada
kesucian. Dengan sedikit usaha, Anda akan sampai ke sana.
Ketersediaan
I23412-C1 | I23412 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I23412
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 2007 |
Deskripsi Fisik |
172 p., 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9792113584
|
Klasifikasi |
Carmel, II No.514
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain