Image of Madura Dalam Empat Zaman: Pedagang, Perkembangan Ekonomi, Dan Islam (Suatu Studi Antropologi Ekonomi)

Text

Madura Dalam Empat Zaman: Pedagang, Perkembangan Ekonomi, Dan Islam (Suatu Studi Antropologi Ekonomi)



Kajian antropologis-ekonomis ini membahas tentang peranan para saudagar dan berbagai persekutuan dagang dalam proses perubahan ekonomis yang terjadi di Pulau Madura pada paroh kedua abad ke-19 setelah berlaku pemerintahan kolonial secara langsung dari pusat. Buku ini dimulai dengan penjelasan tentang keadaan geografi-sosial dan latar belakang sejarah dari proses perubahan ekonomis tersebut. Pada bagian kedua dibahas keadaan ekonomi desa Parindu, salah satu kota perdagangan terpenting di pantai selatan Madura, tempat De Jonge melakukan penelitian lapangan. Bagian akhir buku ini membahas tentang kelompok pengusaha terpenting dari desa tersebut, yaitu para saudagar tembakau. Aktivitas mereka meningkat terutama oleh perluasan dan pendalaman agama Islam. Dalam buku ini penulis memberikan pandangan-pandangan baru tentang watak perkembangan ekonomis di daerah-daerah pinggiran, tentang peranan para saudagar dalam proses itu, dan hubungan antara perdagangan dan agama Islam.


Ketersediaan

I05496-C1I05496My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Seri Terjemahan KITLV-LIPI
No. Panggil
I05496
Penerbit Gramedia PT. : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 21 cm / 316 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794036013
Klasifikasi
306.309.598.2 / JON / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini