Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Buku Panduan Kompas
Sifat pekerjaan media senantiasa berubah. Sering dijumpai keraguan dalam memilih berbagai pilihan
alternatif. Pustaka ini merupakan pegangan praktis yang berisi istilah dan pembakuan yang khas dipakai Kompas, sejarah singkat dan falsafah Kompas, seila pedoman praktis cara (gaya) Kompas dalam bermedia. Diuraikan pula panduan dalam menyikapi pekerjaan jurnalistik serta pedoman bagaimana penulisan hal-hal terkait persoalan etis dan publikasi kesalahan yang menyebabkan seseorang dirugikan reputasinya.
Buku ini dilengkapi juga dengan lampiran istilah komputer dan internet; masalah luar negeri; istilah hukum, ekonomi, dan olahraga; panduan penulisan masalah jender dan konflik atau kekerasan; serta nama-nama daerah dan organisasi. Buku ini semacam pertanggungjawaban Kompas kepada pembaca dan relasinya
Ketersediaan
I04281-C1 | I04281 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
Seri Jurnalistik Kompas
|
---|---|
No. Panggil |
I04281
|
Penerbit | Kompas Media Nusantara PT. : Jakarta., 2008 |
Deskripsi Fisik |
15 x 23 cm / 314 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789797093860
|
Klasifikasi |
070.4 / SUL / b
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain