Image of Tashwirul Afkar: Perebutan Identitas Islam, Pergulatan Islamisme Dan Islam Progresif

Text

Tashwirul Afkar: Perebutan Identitas Islam, Pergulatan Islamisme Dan Islam Progresif



Gerakan berbasis keagamaan yang tumbuh dan berkembang di kampus-kampus belakangan menunjukkan angka yang sangat eskalatif. Dari kelompok-kelompok semacam ini. Partai Keadilan Sejahtera (PKS) bisa menuai massa yang relatif besar pada pemilu 2004. Di ujung yang lain, progresifitas pemikiran terus melaju. Sebagaimana kelompok pertama, kelompok ini dimotori generasi muda yang hadir dalam merespons kasus yang sama: modernisasi.
Dalam perjalanan, dua elemen sosial ini memposisikan dirinya secara diametral. Dalam kasus syariat Islam, misalnya, kelompok yang satu mengusung formalisasi, sementara yang lain memperjuangkan deformalisasi. Mereka hadir dalam wajah yang dialektis-baik politik maupun intelektual; sama-sama memperebutkan identitas Islam. Namun demikian, realitas semacam ini harus tetap dipelihara untuk membentuk keseimbangan agar yang satu bisa memberi kontrol atas yang lain.


Ketersediaan

I24333-C1I24333My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Jurnal Refleksi Pemikiran Keagamaan & Kebudayaan, Edisi No. 16 Tahun 2004
No. Panggil
I24333
Penerbit Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumberdaya Manusia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
17 x 24 cm / 188 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
14109166
Klasifikasi
297.05 / BUS / t 16
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini