Image of Bank Kaum Miskin: Kisah Yunus Dan Grameen Bank Memerangi Kemiskinan, Peraih Hadiah Nobel Perdamaian

Text

Bank Kaum Miskin: Kisah Yunus Dan Grameen Bank Memerangi Kemiskinan, Peraih Hadiah Nobel Perdamaian



Sebagai dosen ekonomi Universitas Chittagong, MUHAMMAD YUNUS merasa resah melihat kesenjangan antara teori yang diajarkannya dengan realitas kemiskinan sehari-hari di Bangladesh. Dan ia pun memutuskan keluar dari ruang kelas untuk belajar langsung dari masyarakat miskin pedesaan. Lahirlah ide-ide cemerlang pengentasan kemiskinan yang sangat relevan dengan kondisi Indonesia saat ini. Ikutilah pergulatan mengharukan Yunus dan Grameen Bank dalam memberdayakan masyarakat miskin, membela hak-hak kaum perempuan yang selama ini diabaikan, melawan kelambanan birokrasi, kekolotan sikap keagamaan, kekakuan cara berpikir akademis, dan kesewenang-wenangan lembaga keuangan internasional seperti Bank Dunia.


Ketersediaan

I04797-C1I04797My LibraryTersedia
I04797-C2I04797My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I04797
Penerbit Marjin Kiri : Depok.,
Deskripsi Fisik
14 x 20,5 cm / 269 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979126001X
Klasifikasi
362.5 / YUN / b
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini