Image of Di Mana Allah Ditemukan?

Text

Di Mana Allah Ditemukan?



Di mana Allah ditemukan? Ini adalah sebuah pertanyaan mendasar, sebuah pertanyaan yang penting yang bisa datang dari siapa saja, terlebih dari orang-orang yang sungguh-sungguh mau mencari Allah, menemukan-Nya dan mengalami-Nya dalam hidup sehari-hari. St. Agustinus mencari Allah di mana-mana, di banyak tempat, karena mengira bahwa Allah ada di tempat tertentu. Namun, akhirnya ia menemukan Allah di dalam dirinya sendiri. Allah itu begitu dekat.
Allah hadir dalam diri setiap orang. Ia hadir dalam setiap jiwa. Namun, dalam kenyataannya banyak orang mengalami kesulitan untuk menemukan Allah yang hidup dan hadir dalam setiap jiwa, juga di dalam dirinya sendiri. Lalu di mana persoalannya? Apa yang perlu dilakukan? Jawabannya: Kesadaran! Dibutuhkan kesadaran yang terus menerus akan kehadiran Allah di dalam dirinya. Bagaimana agar bisa selalu menyadari Allah di dalam dirinya, bagaimana agar bisa menyadari dan mengalami kehadiran Allah tersebut?
Buku ini memberi inspirasi dan langkah-langkah konkret. Bahkan, jika setelah terinspirasi oleh buku ini dan kemudian Anda berdoa di tempat yang tersembunyi, Anda pasti akan menemukan Allah hadir di sana, di dalam jiwa, di dalam diri Anda yang sedang berdoa! Carilah dalam doa dan Anda akan menemukan-Nya!


Ketersediaan

I23419-C1I23419My LibraryTersedia
I23419-C2I23419My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I23419
Penerbit Karmelindo : Malang.,
Deskripsi Fisik
136 p., 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789793725567
Klasifikasi
Carmel, II No.1265
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini