Image of Aneka Ibadat Syukur

Text

Aneka Ibadat Syukur



Kebaikan Allah sesungguhnya dapat dirasakan dan dialami setiap saat, dalam keadaan apa pun.
Akan terapi, kenyataannya tidak demikian. Keakuan kita cenderung melupakan atau bahkan menyangkal kebaikan Allah itu dalam hidup kita. Allah diingat hanya pada saat saat penderitaan menimpa kita dan kita merasa tidak berdaya lagi untuk mengatasinya sendiri, tetapi segera melupakan Dia begitu kita menikmati keberuntungan, keberhasilan, dan kelimpahan. Bersyukur berarti mengakui Allah dan kebaikan-Nya. Dan memang untuk itulah kita diciptakan.
Hidup kita dalam segala keadaannya adalah anugerah Allah, maka patut disyukuri.
- Buku ini menyediakan aneka ibadat syukur untuk berbagai keperluan sehari-hari, baik dalam keluarga, kelompok, maupun lingkungan.
- Kemasannya yang sangat praktis dan dengan mudah dapat disesuaikan dengan keperluan dan situasi setempat membuat buku ini sangat cocok untuk lingkungan-lingkungan, sehingga siapa pun dapat menjadi pemandu doa.


Ketersediaan

I12193-C1I12193My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I12193
Penerbit Obor : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
12,5 x 18,5 cm / 196 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789795653493
Klasifikasi
242.2 / MAR / a
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini