Image of Guruku Matahariku: Merenungi Dan Memaknai Profesi

Text

Guruku Matahariku: Merenungi Dan Memaknai Profesi



Bagaikan matahari menyinari bumi, demikian pun guru senantiasa memberi tak pernah berharap kembali. Berprofesi sebagai guru merupakan pekerjaan yang luar biasa (extraordinary profession), hanya orang-orang terpilih dan mendapat “panggilan”, yang dapat menjadi guru. Sehingga profesi guru juga merupakan “panggilan” (called profession).
Merenungi, memaknai, mengkritisi dan menertawai profesi diri adalah langkah awal memasuki kesejatian panggilan, demikian pun halnya dengan guru. Tulisan-tulisan kecil dalam buku ini merupakan renungan, kritik, dan refleksi berdasarkan rekaman peristiwa keseharian di sekitar penulis ketika menjalani panggilannya sebagai guru. Tulisan penuh kritik konstruktif sekaligus reflektif, yang memicu sekaligus menginspirasi orang dewasa terutama para guru dalam "mendidik" manusia muda. Buku ini memberikan pencerahan untuk berbenah dan berubah sebelum terjebak ke dalam rutinitas sebagai "tukang" mengajar. Temukan kiat-kiatnya dalam buku ini.


Ketersediaan

I30204-C1I30204My LibraryTersedia
I30204-C2I30204My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I30204
Penerbit Obor : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
11 x 17,5 cm / 181 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789795655763
Klasifikasi
371.1 / MAR / g
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini