Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Membina Paduan Suara Dan Grup Vokal
Dewasa ini kegiatan paduan suara dan grup vokal semakin berkembang. Kegiatan tersebut melibatkan banyak peminat dan memerlukan penanganan yang baik.
Dan untuk tujuan itu buku ini akan sangat membantu guna membina dan mengembangkannya. Dengan susunan kalimat sederhana dan mudah dimengerti, penulis telah berhasil menguraikan berbagai masalah pokok dalam pembinaan.
Banyak sasaran dan pendapatnya yang akan bermanfaat, baik bagi pembina maupun peserta. Berbagai contoh praktis, petunjuk-petunjuk, dan gambar-gambar pelengkap menjadikan buku ini menarik untuk dibaca dan diikuti. Sebab, semua itu timbul dari pengalaman penulis yang sebenarnya.
Ketersediaan
I20723-C1 | I20723 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I20721
|
Penerbit | Gramedia PT. : Jakarta., 1979 |
Deskripsi Fisik |
14 x 21 cm / 115 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
784.3 / SOE / m
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain