Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Pengalaman Mistik Rasul Paulus
Jurus yang ditempuh Rasul Paulus jelas: mewartakan Injil. Entah apa pun situasi dan kondisinya. Ini dilakukan oleh Rasul Paulus dengan sepenuh hati, daya, dan kekuatannya. Ia bahkan berseru: Celakalah aku bila aku tidak mewartakan Injil (1 Kor 6:16). Apakah pewaris keyakinan ini masih berani menghadapi tantangan pewartaan Injil di jaman ini?
Semoga cara kita membaca Kitab Suci, khususnya membaca warisan Rasul Paulus ini semakin kreatif dengan memanfaatkan tradisi mantra yang benar. Jurus iman akhirnya juga membuahkan nilai-nilai moral yang bertanggung jawab dalam kehidupan pribadi, sosial, dan gerejawi.
Ketersediaan
I05448-C1 | I05448 | My Library | Tersedia |
I05448-C2 | I05448 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I05448
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 2009 |
Deskripsi Fisik |
11 x 18 cm / 70 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789792121063
|
Klasifikasi |
227.07 / DAR / p
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain