Image of Menjadi Guru Yang Dirindu

Text

Menjadi Guru Yang Dirindu



Menjadi seorang guru memang mudah. Namun, menjadi seorang guru yang profesional dan dirindu tidak semudah yang kita bayangkan...
Sungguh, orang yang mendidik anak-anak dengan kesungguhan paling berhak untuk mendapatkan penghargaan dan penghormatan. Dia adalah guru. Dialah penyebab kemenangan atau kekalahan umat dalam suatu pertempuran.
Guru mempunyai pelbagai peranan dalam membentuk kepribadian anak-anak. Seorang guru akan memainkan peranan sebagai pemimpin yang menjaga keadilan sosial dalam kebaikan atau seorang polis dalam menegakkan undang-undang atau orang-orang lama yang mengajar para murid tentang prinsip hidup, nilai dan perkara-perkara baik atau seseorang yang dijadikan rujukan yang memiliki keterampilan dan ilmu pengetahuan yang pelbagai atau seorang penasihat yang memberikan petunjuk dan arahan kepada para murid untuk menyelesaikan permasalahan mereka.
Buku ini akan memberikan petunjuk kepada Anda tentang:
- Karakter guru sukses
- Faktor-faktor kesuksesan seorang guru
- Memecahkan problem yang ada dengan menghindarkan solusi terbaik
- Menumbuhkan ide-ide dan gagasan cemerlang untuk kemajuan dunia pendidikan.


Ketersediaan

I30207-C1I30207My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I30207
Penerbit Ziyad Visi Media : Surakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 20,5 cm / 216 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978602851220
Klasifikasi
371.1 / KHA / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini