Image of Misteri Aktivasi Otak Tengah: Menelusuri Training Aktivasi Otak Tengah Dari Sisi Pendidikan

Text

Misteri Aktivasi Otak Tengah: Menelusuri Training Aktivasi Otak Tengah Dari Sisi Pendidikan



Hadirnya Genius Mind Consultancy (GMC) dengan programnya "Training Aktivasi Otak Tengah" di Indonesia memang menghebohkan. Bagaimana tidak, seorang anak dalam dua hari mengalami perubahan yang drastis setelah mengikuti aktivasi. Lewat demo pasca training, kemampuan anak yang spektakuler saat dapat menebak kartu dan membaca dengan mata tertutup disaksikan oleh para orangtua. Decak kagum dan tepukan tangan meriah para orangtua dan pengunjung mengiringi penutupan acara. Fantastis dan faktual. Kontroversi terjadi antara penggunaan mistis ataukah temuan baru di bidang otak. Karena dampak aktivasi pada bidang pendidikan yang sangat promotif. Anak menjadi lebih cerdas, kreatif, berprestasi dan berperilaku sayang pada orang lain, dan sebagainya. Benarkah ?
Buku Misteri Aktivasi Otak Tengah akan menelusuri secara lengkap sehingga pembaca dapat memahami "ada apa di sana?". Bukan suatu kebetulan, jika penulis buku Misteri Aktivasi Otak Tengah mendapatkan kesempatan mengikuti training tersebut di dalam ruang tertutup selama 2 hari. Sebagai seorang pedagog tentulah analisa yang tajam dan kritis serta obyektif terhadap fenomena ini akan diungkap.


Ketersediaan

I22993-C1I22993My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I22993
Penerbit Kriztea Publisher : Semarang.,
Deskripsi Fisik
14 x 20 cm / 134 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786029696707
Klasifikasi
612.8 / SIA / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini