Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Rumah Sakit Panti Nirmala: Bunga Rampai Pengabdian
"Dalam berbagai situasi sulit yang berkaitan dengan perjuangan mempertahankan kemerdekaan, RS-THIS tetap menjalankan fungsinya, mengabdi kepada sesarna melalui pelayanan kesehatan. Dan pada masa perjuangan itu sekaligus terjadi peningkatan integrasi antar etnis, antar kelompok dan antar agama yang ada di Malang, sehingga dapat dikatakan bahwa RS-THIS merupakan wadah pengabdian bagi segenap lapisan masyarakat yang memiliki komitmen untuk menjunjung tinggi martabat kemanusiaan. Para perintis Organisasi/Rumah Sakit THIS sejak awal memang sadar sepenuhnya bahwa filosofi dan dasar pengabdian mereka adalah kodrat kemanusiaan yang bersifat universal, kekal, dan mutlak."
Sejarah adalah dokumen yang menjadi "saksi mati", pemanfaatannya terserah kepada generasi penerusnya. Namun setidaknya dapat menjadi pedoman untuk mawas diri, apakah kita berpegang dan melaksanakan visi-misi para pendiri-pendahulu lembaga ini, atau sebalikn-ya. Kelompok pertama, yang melaksanakan visi-misi pendiri-pendahulu, adalah
"generasi penerus", sedangkan kelompok lainnya merupakan "generasi lain" dan dapat diberi macam-macam predikat. "Sama seperti ranting tidak dapat berbuah dari dirinya sendiri, kalau ia tidak tinggal pada pokok anggur, demikian juga kamu tidak berbuah, jikalau kamu tidak tinggal di dalam Aku" (Yoh 15:4).
Ketersediaan
I17743-C1 | I17743 | My Library | Tersedia |
I17743-C2 | I17743 | My Library | Tersedia |
I17743-C3 | I17743 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I17743
|
Penerbit | Taman Belajar Eugenia : Malang., 2013 |
Deskripsi Fisik |
13 x 20 cm / 160 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786021770337
|
Klasifikasi |
900 / NOE / r
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain