Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Pekan Pendidikan Anak-Anak
Telah bertahun-tahun gereja berupaya agar masa-masa liburan dapat digunakan secara efektif untuk melaksanakan penginjilan dan mengajarkan pengetahuan tentang Firman Allah. Dari situlah timbul gagasan untuk mewujudkan Pekan Pendidikan Anak-Anak (selanjutnya disingkat PPAA). PPAA ialah suatu program gereja yang dilaksanakan pada masa liburan dan dimaksudkan untuk memberikan pendalaman Alkitab, pendidikan keterampilan, dan rekreasi. Walaupun konsep tentang PPAA bukanlah sesuatu yang baru bagi gereja-gereja yang selalu mencantumkan program pelayanan kepada masyarakat sebagai bagian dari program-program "kesaksian" mereka, PPAA sebenarnya sesuatu yang baru dan menjanjikan banyak hal ataupun pengalaman baru pula. Tiap tahun muncul hal-hal yang baru, melibatkan pengajar maupun siswa baru, dan selalu memberikan pengalaman-pengalaman rohani yang baru.
Jika Saudara belum pernah melaksanakan ataupun melayani di PPAA, buku ini wajib Saudara baca. Kalaupun Saudara pernah mengajar di PPAA, melalui buku ini Saudara akan memperoleh petunjuk-petunjuk berharga yang akan membantu Saudara untuk dapat mengajar dengan lebih baik. Buku ini juga akan memperluas wawasan Saudara tentang cara-cara penginjilan melalui PPAA sekaligus memberikan dasar-dasar yang kokoh untuk dapat melaksanakan PPAA dengan sukses.
Buku ini ditulis untuk membantu baik para pemimpin gereja maupun semua orang yang melayani ( ataupun yang ingin melayani) di PPAA.
Ketersediaan
I09454-C1 | I09454 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I09454
|
Penerbit | Gandum Mas : Malang., 1993 |
Deskripsi Fisik |
14 x 21 cm / 148 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
268 / FRE / p
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain