Image of Gereja Yang Bernyanyi: Menghidupkan Ibadah Dengan Lagu

Text

Gereja Yang Bernyanyi: Menghidupkan Ibadah Dengan Lagu



"Menyanyi itu berdoa dua kali" demikian kata pepatah. Menyanyi yang benar tentu saja. Di sisi lain, bernyanyi dengan benar juga akan menghidupkan ibadah. Ibadah di mana para jemaatnya bernyanyi dengan lelet, asal-asalan, ibadah keseluruhannya pun akan menjadi tidak menggairahkan, menjemukan, dan terasa tanpa roh. Dengan kata lain. Jika kita ingin menghidupkan ibadah di dalam gereja, kita bisa melakukannya dengan memperbaiki cara kita bernyanyi. Dengan maksud inilah buku ini disusun!
Di dalamnya Anda akan menemukan:
- Apa yang dimaksud musik gereja?
- Mengapa gereja perlu bernyanyi dan bermusik?
- Peran nyanyian gereja di dalam tripanggilan gereja
- Dsb.
Jika Anda adalah biduan (singers), atau pemimpin biduan (song leader), pemusik, pengajar musik, pelatih paduan suara, atau gembala, buku ini tepat untuk Anda.


Ketersediaan

I31440-C1I31440My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I31440
Penerbit PBMR Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 20,5 cm / 118 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
264.2 / MAW / g
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini