Image of Teologi Kebudayaan Dan Demokrasi Modernitas

Text

Teologi Kebudayaan Dan Demokrasi Modernitas



Masalah keagamaan dan kemanusiaan di masa depan menjadi sebuah wacana global yang kritis dan dialogis. Bertemunya Islam dan modernitas merupakan momentum, di mana eksistensi agama merapat batu ujian berupa kemampuan untuk memelihara keseimbangan yang komunikatif antara waktu dan realitas waktu.
Buku ini merupakan pembaharuan dalam wilayah kultural teologis, di mana agama tidak sekedar kekuatan sejarah yang memunculkan kajian normatif semata namun meletakkan agama dalam posisi sebagai pemberi acuan sekaligus sistem simbol guna interpretasi atas realita, sosial dan para pelaku di dalamnya.
Kumpulan tulisan Abdul Munir Mulkhan merupakan rangkaian kesaksian tentang pengalaman penulis dalam pergumulan dalam problem-problem keagamaan dan kemanusiaan. Sebuah pergumulan yang tak kan pernah selesai. Namun dalam pergumulan itu Abdul Munir Mulkhan telah memberi hikmah kepada kita bahwa ada batas religiusitas yang harus dihormati agar para pemeluk menikmati ruang spiritualitas sebagai "penganut".


Ketersediaan

I31422-C1I31422My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I31422
Penerbit Pustaka Pelajar : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
15 x 21 cm / 232 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9798581423
Klasifikasi
297.272 / MUL / t
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini