Image of Ajaran Yesus Bagi Semua Orang Membayar Pajak

Text

Ajaran Yesus Bagi Semua Orang Membayar Pajak



Ajaran Yesus tentang pajak bukan ajaran agama karena tidak ada imbauan untuk menyembah kepada Yesus atau mengakui Yesus sebagai Anak Allah atau nabi. Apa yang diajarkan oleh Yesus hanyalah imbauan untuk menjadi warga negara yang baik dengan membayar pajak dan imbauan tersebut berlaku bagi semua orang apa pun agama dan kepercayaan yang dianutnya.
Terlebih bagi umat Islam, Yesus yang di dalam Alquran disebut dengan nama Isa adalah salah seorang nabi yang mendapat tempat terhormat, selain diakui telah mendatangkan banyak mukjizat juga ajarannya tentang hari kiamat dibenarkan. Bahkan Alquran bukan hanya mencantumkan kisah tentang Isa tetapi juga membenarkan bahwa Taurat dan Injil adalah kitab dari Allah sebelum diturunkan Alquran. Sehingga ajaran Yesus tentang pajak yang isinya tidak bertentangan dengan Alquran sudah selayaknya juga menjadi ajaran bagi seluruh umat Islam.


Ketersediaan

I23385-C1I23385My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I23385
Penerbit Hikayat Dunia CV. : Bandung.,
Deskripsi Fisik
11,5 x 16,5 cm / 66 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789799948670
Klasifikasi
291.172 / DAR / n
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini