Image of Refleksi Perjuangan Perempuan Dalam Meraih Martabat Dan Kemandirian: Membedah 30 Tahun Perjalanan Koperasi Wanita Serba Usaha Setia Budi Wanita Malang

Text

Refleksi Perjuangan Perempuan Dalam Meraih Martabat Dan Kemandirian: Membedah 30 Tahun Perjalanan Koperasi Wanita Serba Usaha Setia Budi Wanita Malang



"Perempuan-perempuan yang berjuang bersama dalam Koperasi SBW ini merupakan perempuan yang sudah berdaya dan memiliki potensi untuk melakukan self empowerment... Saya mengucapkan Selamat Ulang Tahun yang ke-3o bagi Koperasi SBW Malang... Semoga buku ini ikut menjadi suluh bagi perjuangan perempuan dalam meraih martabat dan kemandirian." -Meutia Hatta Swasono, Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan RI
"Saya menyambut baik atas terbitnya buku ini. Selain menulis wacana gerakan koperasi di luar negeri dan Indonesia, buku ini mengupas tuntas sejarah dan latarbelakang berdirinya Koperasi SBW.Malang. Saya selalu mendukung setiap ada upaya mendokumentasikan sejarah, perkembangan maupun program koperasi-koperasi di Indonesia. Karena dengan itu kita bisa saling membagi wacana, berbagi pengalaman dan terutama menambah khasanah keilmuan yang berguna bagi generasi muda dan masyarakat Indonesia." -Suryadharma Ali, Menteri Negara Koperasi dan UKM RI
Koperasi Setia Budi Wanita adalah alat untuk mendidik manusia. Sarana untuk belajar mandiri dan memikirkan kepentingan bersama. Saya merasa sangat bahagia, koperasi yang kami bangun dengan keringat dan air mata, dalam suka maupun duka, sekarang ini terus berkembang maju. - Mursia Zaafril Ilyas, Pendiri Koperasi Setia Budi Wanita Malang


Ketersediaan

I28398-C1I28398My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I28398
Penerbit Koperasi Wanita Serba Usaha SETIA BUDI WANITA : Malang.,
Deskripsi Fisik
13 x 20 cm / 178 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789791696609
Klasifikasi
334 / ALA / r
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini