Image of Teologi Moral Seksualitas

Text

Teologi Moral Seksualitas



Seksualitas memainkan peranan yang cukup penting dalam kehidupan manusia. Tema seksualitas tidak hanya amat menyentuh kehidupan manusia. tetapi banyak seginya juga saling terjalin. Banyak persoalan seksualitas tidak dapat diselesaikan begitu saja. Diperlukan suatu pengetahuan yang dalam dan wawasan yang luas dalam mendekati masalah—masalah seksualitas.
Dalam buku ini disajikan suatu gambaran yang realistis sekaligus juga menyeluruh tentang seksualitas manusia. Ada uraian mengenai pendapat dan ajaran resmi Gereja dan sekaligus hasil penelitian ilmu-ilmu pengetahuan, seperti biologi, psikologi, antropologi, dan sosiologi, yang dipadukan dengan tanda-tanda zaman dan rasa iman orang beriman tentang seksualitas.
Buku ini sangat bermanfaat bagi para pasutri muda-mudi, para katekis, para pastor khususnya yang bergerak dalam bidang pastoral keluarga, juga para mahasiswa teologi. Semoga buku ini dapat menjadi bekal yang berguna dalam menghayati seksualitas sebagai sarana hubungan cinta yang murni.


Ketersediaan

I20603-C1I20603My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I20603
Penerbit Nusa Indah : Ende.,
Deskripsi Fisik
14,5 x 21 cm / 166 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9794291226
Klasifikasi
241.6 / MAA / t
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini