Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Kasih Personal Dan Kasih Pastoral
Buku ini merupakan sharing pengalaman dari penulis setelah merenungkan dialog antara Tuhan Yesus dengan Simon, anak Yohanes atau Petrus (bdk. Yoh.21 : 15). Permenungan tersebut ditempatkan penulis dalam rangka menghayati tugasnya sebagai pelayan Tuhan. Penulis sungguh menyadari bahwa tugas-tugas pastoral merupakan buah dari ikatan kasih personal yang mendalam dengan Yesus. Jawaban Petrus " Benar Tuhan, Engkau tahu, bahwa aku mengasihi Engkau !" adalah jawaban yang mencerminkan kedalaman iman Petrus. Adakah jawaban yang sama akan keluar dari hati kita bila saat ini Tuhan Yesus bertanya pada kita: "Apakah engkau mengasihi Aku lebih dari pada segalanya?" Semoga buku ini dapat membantu kita dalam proses untuk semakin mengasihi Tuhan Yesus lewat pelayanan kita masing-masing di tengah dunia.
Ketersediaan
I13324-C1 | I13324 | My Library | Tersedia |
I13324-C2 | I13324 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I13324
|
Penerbit | Yayasan Pustaka Nusatama : Yogyakarta., 2002 |
Deskripsi Fisik |
12,5 x 19 cm / 56 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9798948327
|
Klasifikasi |
248.2 / PUR / k
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain