Image of Anger - Memadamkan Api Kemarahan Lewat Kearifan Buddhis

Text

Anger - Memadamkan Api Kemarahan Lewat Kearifan Buddhis



Kemarahan adalah suatu bentuk mental, dan bentukan ini merupakan penyebab penderitaan. Kita berusaha sekuat tenaga untuk menyingkirkannya. Para psikolog menyukai ungkapan "Mengeluarkannya dari sistim kita". Mereka menyarankan cara melampiaskan kemarahan, seperti memventilasi sebuah kamar yang penuh dengan asap. Beberapa psikolog menyatakan bahwa ketika energi kemarahan timbul di dalam dirimu, kamu harus mengeluarkannya dengan memukul bantal, menendang sesuatu, atau dengan pergi ke hutan untuk berteriak dan menjerit. Apakah benar demikian?
Thich Nhat Hanh mengupas bagaimana akar akar kemarahan di dalam dirimu yang menghasilkan kemarahan. Akar akar kemarahan berasal dari ketidak tahuan, persepsi keliru, kurangnya pengertian dan welas asih. Ketika kamu melampiaskan kemarahanmu, kamu hanya membuka energi yang memberi makan kepada kemarahanmu. Akar -akar kemarahanmu masih senantiasa ada, dan dengan melampiaskan kemarahanmu seperti itu, kamu sedang memperkuat akar-akar kemarahan di dalam dirimu. Buku ini mengajak kita untuk dapat menghasilkan energi perhatian penuh kesadaran ketika kita sedang marah, putus asa, dengan berlatih napas berkesadaran dan jalan berkesadaran sehingga kita dapat mengenali, merangkul, dan melegakan penderitaan akibat kemarahan.


Ketersediaan

I14813-C1I14813My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I14813
Penerbit Karaniya : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14,5 x 21 cm / 228 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9798727541
Klasifikasi
294.3 / HAN / a
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini