Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Kebatinan Jawa: Laku Hidup Utama Meraih Derajat Sempurna
Budi luhur merupakan senjata spiritual penganut kebatinan. Orang yang berbudi luhur, hidupnya tidak mungkin akan menyimpang dari ajaran kesucian. Hidup yang luhur akan menjadi bekal utama ketika penghayat kelak menuju sangkan paran, menemukan tempat yang selayaknya didambakan penghayat adalah hidup tidak bertentangan dengan fitrah, yaitu saat terjadi emanasi. Ketika amanasi terjadi, pancaran Tuhan dalam keadaan suci, maka hidup manusia harus memenuhi suasana itu.
Manusia senantiasa selalu mengejar keutamaan hidup yang disebut budi luhur. Budi luhur merupakan kearifan hidup yang dapat menuntun hidup semakin sempurna. Tujuannya tercapai bila muncul manusia baru berbudi luhur, manusia waskita dan susila, memuliakan bakatnya sehingga menguntungkan sesama manusia. Dia mengembangkan cinta-kasih universal kepada segala makhluk. Dia mengatasi egoism dan egosentrisme.
Hidup suci adalah modal besar bagi pencapaian budi luhur. Kesucian merupakan inti budi luhur, sehingga orang dapat lebih arif menggapai kehidupan. Oleh karena pada dasarnya, hidup ini memiliki rasa tanggap. Tanggap terhadap situasi, terhadap alam semesta, dan tanda-tanda kehidupan. Tanda-tanda kehidupan berasal dari cahaya Tuhan. Cahaya itu memercik jernih dari Tuhan, menyinari kehidupan manusia yang tekun menjalankan kebatinan.
Ketersediaan
I03698-C1 | I03698 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I03698
|
Penerbit | Lembu Jawa : Yogyakarta., 2011 |
Deskripsi Fisik |
15,5 x 24 cm / 230 pg
|
Bahasa |
Inggris
|
ISBN/ISSN |
9789791650243
|
Klasifikasi |
181.16 / END / k
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain