Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Bimbingan Dan Konseling Di Institusi Pendidikan
Sesudah bimbingan dan konseling di institusi pendidikan mengalami sukses besar, kini W.S. Winkel, S.J.,M.Sc. bersama Dr. M.M. Sri Hastuti, M.Si., mengadakan revisi terhadap buku itu.
Kedua penulis merevisi buku ini karena merasa perlu untuk memperluas, memperdalam, dan menyempurnakan buku yang terdahulu.
Materi dalam buku ini menggarisbawahi pada segi konseling individual, bimbingan kelompok, dan bimbingan karier secara khusus ketiga topik itu diberi tekanan karena di situlah tenaga-tenaga bimbingan di lapangan paling banyak menjumpai persoalan praktis. Adanya lampiran yang berisikan bagan-bagan dan contoh-contoh konkret model konseling individual dan pelayanan bimbingan kelompok memudahkan dalam pembuatan program bimbingan.
Buku ini sangat berguna bagi para pendidik, mahasiswa calon konselor, orangtua, dan siapa saja
yang terlibat dalam parencanaan, penyelenggaraan dan perwujudan program bimbingan dan konseling yang efektif di institusi pendidikan.
Ketersediaan
I30412-C1 | I30412 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
I30412
|
Penerbit | Media Abadi : Yogyakarta., 2007 |
Deskripsi Fisik |
19 x 24 cm / 934 pg
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9793525274
|
Klasifikasi |
371.4 / WIN / b
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Revisi
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain