Image of Filsafat Pendidikan

Text

Filsafat Pendidikan



Kehadiran buku ini semoga mampu memberikan kehangatan dan pencerahan intelektual tersendiri bagi para pembaca yang haus akan informasi kefilsafatan dan pendidikan. Bila selama ini pembaca dihantui perasaan minder dan bingung kala mempelajari filsafat, maka keberadaan buku ini diharapkan dapat menemani dan menjadi mitra dialog setia yang sanggup menumbuhkan rasa percaya diri. Salah satu tujuan mengkaji filsafat pendidikan adalah membekali diri dengan ‘alat-alat’ agar bias memahami secara lebih baik filsafat personal Anda, filsafat sosial dari budaya tempat Anda hidup dan bekerja, serta sarana-sarana yang dapat Anda gunakan untuk ‘meramu’ kedua hal itu secara bertanggung jawab.


Ketersediaan

I29485-C1I29485My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I29485
Penerbit Gama Media : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
13,5 x 20 cm / 252 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9793092645
Klasifikasi
370.1 / KNI / f
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini