Image of Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar: Manusia Dan Fenomena Sosial Budaya

Text

Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar: Manusia Dan Fenomena Sosial Budaya



Buku Ilmu Sosial dan Budaya Dasar adalah buku pegangan kuliah untuk mahasiswa semua jurusan atau semua program studi, karena termasuk sebagai mata kuliah dasar umum yang harus diberikan kepada mahasiswa di semua jurusan. Meskipun penyajian buku ini untuk pegangan kuliah mahasiswa, dalam penyajiannya penulis berusaha untuk mengulas berbagai hal yang menyoal manusia hubungannya dengan kehidupan sehari-hari. Bagaimana manusia menyikapi dirinya sendiri dalam kaitannya dengan kehidupan keluarga, lingkungan sosial, kondisi jaman, dan alam semesta raya, serta terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
Buku ini memberikan pengetahuan tentang kemanusiaan dan peradaban pada umumnya, sehingga memiliki dasar keilmuan yang humanis dipandang dari sisi keilmuan budaya, ilmu-ilmu sosial, agama, seni, dan teknologi. Keberadaannya diharapkan mampu memberikan gambaran yang luas kepada mahasiswa dan pembaca pada umumnya, bahwa kehidupan di muka bumi ini pada dasarnya berada dalam keberagaman budaya, bahasa, agama, adat-istiadat dan lain-lain. Semua manusia harus mau dan mampu mengakui keberagaman itu sebagai anugerah yang datang dari Allah yang masing-masing harus dipandang dalam satu kesederajatan yang sama.


Ketersediaan

I01647-C1I01647My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I01647
Penerbit Pustaka Pelajar : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
14,3 x 21 cm / 389 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786028764643
Klasifikasi
300 / SUJ / i
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Terbaru
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini