Image of User's Guide To The Bible (Panduan Memahami Kitab Suci)

Text

User's Guide To The Bible (Panduan Memahami Kitab Suci)



Kitab Suci… kumpulan buku dari pengarang yang berbeda-beda, baik dalam rentang tahun maupun gaya tulisan. Di dalam Kitab Suci ada beragam hukum, sejarah, puisi, lirik lagu, ucapan-ucapan bijak, nubuat, laporan saksi mata, dan surat-surat. Lalu apa yang ingin Anda ketahui? Tahun penulisan, sejarah pengumpulan, alasan pembuatan? Atau apa? Jika Anda ingin mengetahui lebih banyak, buku ini memberikan penjelasan yang sangat menolong. User’s Guide to The Bible siap membantu Anda memasuki kompleksitas kumpulan buku yang kita sebut Kitab Suci.


Ketersediaan

I04779-C1I04779My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Questions Of Faith
No. Panggil
I04779
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
15,5 x 22,5 cm / 125 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792124194
Klasifikasi
220.61 / MIL / u
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini