Image of Tanah Papua Di Garis Batas: Perspektif, Refleksi & Tantangan / I Ngurah Suryawan (Editor)

Text

Tanah Papua Di Garis Batas: Perspektif, Refleksi & Tantangan / I Ngurah Suryawan (Editor)



Tanah Papua, begitulah disebut setelah sekian lama diperjuangkan akhirnya tanah Papua benar-benar telah menjadi nama dari sebuah pulau yang selalu menjadi bahan perbincangan para politisi, pelaku ekonomi, budayawan, akademisi maupun para pegiat sosial. Tanah Papua selalu diidentikkan dengan keterbelakangan, pergolakan politik, eksotisme budayanya, alamnya hingga tentang eksploitasi sumberdaya alamnya. Sejatinya adalah tidak! Publik telah alpa bahwa tanah Papua penuh dengan kaedah-kaedah yang menganggungkan tentang hakekat eksistensi kedirian seorang manusia, maupun sebagai sebuah bangsa. Tanah Papua sungguh penuh dengan kearifan lokal, yang saat ini telah diabaikan dan dicabik- cabik hanya demi kepentingan pragmatisme politik dan ekonomi. Kini, nyaris semua kekayaan alam, budaya-adat, maupun estetika relasi kehidupan sebagai sebuah nation telah banyak dipertukarkan secara serampangan oleh pengambil keputusan yang selalu bersekongkol dengan para politisi yang tidak jujur dan para pelaku ekonomi yang amat rakus.
Buku Tanah papua di garis batas: perspektif, refleksi dan tantangan ini, ingin memberikan gambaran tentang apa yang sebenarnya terjadi di Papua dan bagaimana masyarakat Papua melakukan penolakan baik secara politik maupun budaya terhadap proses terjadinya kolonialisme, neoliberalisme dan globalisasi di tanah Papua.


Ketersediaan

I26143-C1I26143My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I26143
Penerbit Setara Press : Malang.,
Deskripsi Fisik
14 x 20 cm / 330 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786029811186
Klasifikasi
304.23 / SUR / t
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini