Image of Origins Of Chinese Language (Asal Usul Bahasa China)

Text

Origins Of Chinese Language (Asal Usul Bahasa China)



Bahasa China sudah berusia ribuan tahun dan ada beberapa teori menarik tentang evolusi dan perkembangannya. Bahasa ini telah menjadi salah satu alat komunikasi yang paling banyak digunakan di dunia. Bahasa China itu unik dan strukturnya yang berbentuk blok sangat berbeda dengan bahasa lain yang terdiri atas karakter fonetik. Setiap karakter berdiri sendiri dan memiliki makna sendiri. Ciri unik ini membuat bahasa China sangat lengkap dan dengan menggunakan beberapa kata, kita bisa mengungkapkan banyak makna. Kita bisa melihat keindahan dari keunikan ini dalam puisi China dan tulisan klasik seperti Three Character Classic-Kitab Tiga Karakter. Mempelajari bahasa China adalah pengalaman yang sangat mengasyikkan dan cara memulainya adalah dengan memahami struktur dan ciri-cirinya. Selain mengungkap fakta tentang bahasa China, buku ini juga memuat kisah-kisah mengagumkan tentang bagaimana bahasa China digunakan dan disalahgunakan, dan perannya dalam sejarah dan kebudayaan.


Ketersediaan

I20635-C2I20635My LibraryTersedia
I20635-C1I20635My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I20635
Penerbit Elex Media Komputindo PT. : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 21 cm / 147 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792757934
Klasifikasi
741.5 / CHU / o
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini