Image of Mitologi Aztec

Text

Mitologi Aztec



Bangsa Aztec, pendiri sebuah peradaban besar namun singkat di daerah Mexico bagian tengah, merupakan keturunan suku Toltec, suku yang senang berperang. Pada abad 10 M, suku Toltec membangun sebuah kota besar bernama Tula sampai ke daerah yang sekarang ini disebut Mexico. Sementara itu, bangsa Maya memiliki sejarah lebih panjang dari bangsa Aztec. Peradaban bangsa Maya telah mencapai titik puncaknya selama Periode Klasik, berlangsung semenjak tahun 300-900 M. Selama Periode ini, orang-orang Maya telah membangun kota-kota besar, kuil, monumen, piramida, dan istana.


Ketersediaan

I23337-C1I23337My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I23337
Penerbit Oncor Semesta Ilmu : Depok.,
Deskripsi Fisik
12 x 18 cm / 118 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786029682881
Klasifikasi
291.13 / SCH / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini