Image of Jejak-Jejak Krisis Di Asia: Ekonomi Politik Industrialisasi

Text

Jejak-Jejak Krisis Di Asia: Ekonomi Politik Industrialisasi



Buku ini memuat lima artikel yang ditulis dalam kurun waktu 1987-1998, mengenai berbagai faktor yang mempengaruhi dinamika ekonomi negara-negara di kawasan Asia Tenggara dan Timur yang pernah disanjung sebagai "keajaiban Asia" namun yang kemudian beramai-ramai terpuruk ke dalam krisis ekonomi. Inilah sebagian rekaman yang diharapkan dapat memberikan sumbangan pada perkembangan pemikiran mengenai industrialisasi dan dinamika perekonomian di Indonesia, serta mendorong pengambilan langkah-langkah untuk mengatasi masalah ganda kesenjangan sosial ekonomi dan pengembangan daya kompetisi.


Ketersediaan

I28444-C1I28444My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I28444
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
12,5 x 20 cm / 208 pg
Bahasa
Inggris
ISBN/ISSN
9796724588
Klasifikasi
338 / IRW / j
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini